Percampuran Kultur Budaya Para Samurai Dengan Bangsa Barat. |
Appare-Ranman! merupakan anime original story yang tidak mengacu pada manga ataupun light novel. Anime ini digarap langsung oleh studio P.A. Works dan diproduseri oleh Lantis, Kadokawa. Meski bergenre historical, anime ini tetap mudah membosankan untuk diikuti.
Sinopsis |
---|
Selama akhir abad ke-19, teknisi genius Appare Sorano dan samurai Kosame Isshiki terhanyut di laut antara Jepang dan Amerika. Keduanya kemudian memutuskan untuk mengikuti Trans-America Wild Race untuk mendapatkan uang agar dapat pulang. Start dari Los Angeles mereka melewati berbagai rintangan, bertemu dengan rival, dan mengarungi hutan belantara dengan mobil tenaga uap buatan mereka untuk mencapai garis finis di New York. |
Nama Karakter | Pengisi Suaranya |
---|---|
Richard Riesman | Kenjirou Tsuda (ACCA: 13-ku Kansatsu-ka) |
Chase the Bad | Tetsu Inada (Tsubasa Chronicle) |
Giru T. Cigar | Daisuke Ono (Working!!) |
![]() |
Zerochan/ Appare-Ranman! |
Perusahaan distribusi dari Amerika Utara, Funimation. Mereka mengumumkan bahwa akan menayangkan anime tersebut di wilayah-wilayah tertentu dengan versi subtitle dan yang sudah didubbing.
Sumber: Comic Natalie